Pusakarchives atau arsip PUSAKA merupakan kompilasi berbagai macam dokumen yang dikumpulkan selama saya menjadi Menteri PUSAKA Kabinet KM ITB 2017. PUSAKA sendiri merupakan kepanjangan dari Pusat Studi Arsip dan Kajian Kebijakan Publik. Isi dari arsip ini antara lain dokumen kemahasiswaan, berbagai tulisan dan artikel, dan beberapa peraturan. Setelah saya turun sebagai menteri, arsip ini belum terkelola lagi dengan baik. Direncanakan arsip ini akan saya pisah menjadi arsip tersendiri untuk terus menjadi gudang dokumen terkait kemahasiswaan dan kebijakan publik. Bila ada yang ingin berkontribusi, baik dalam hal suplai dokumen maupun pengelolaan, bisa langsung hubungi phxarchive@gmail.com
(PHX)