Booklet Phx Vol. 14 - Statu(e)s 2

__

Tebal: 53 Halaman

Terbit: 5 Januari 2016


Ada yang bilang memori sekali tercipta tak akan pernah bisa hilang dari pikiran. Mungkin benar saja, tapi ketika ia sudah tenggelam terlalu dalam, memori itu hanya jadi kekosongan. Dan ya, kita terkadang membutuhkan banyak hal eksplisit untuk mengabadikan memori di luar pikiran kita. Bukankah itu makna menulis? Demikian halnya dengan hal sesederhana kumpulan status Facebook. Booklet ini bagaikan patung yang dipakai untuk memperingati masa lalu. Mungkin karena ini masa lalu yang ku lalui, bisa jadi hanya aku yang benar-benar mengerti semua maksudnya, tapi bukan berarti itu tidak bisa bermanfaat buat orang lain bukan? Setiap kata-kata pasti mengandung makna, dan tidak ada makna yang sia-sia.

(PHX)


Unduh!

rss researchgate issuu facebook twitter github youtube mail spotify lastfm instagram linkedin google google-plus pinterest medium vimeo stackoverflow reddit quora quora